Bisa Dicoba Di Rumah! Berikut Cara Mengeluarkan Dahak Pada Bayi
Meskipun terkesan sepele, batuk dan pilek seringkali mengganggu si kecil. Apalagi dahak yang disebabkan oleh penyakit tersebut sulit dikeluarkan bayi secara mandiri. Untuk itu, anda sebagai orang tua bisa mencoba cara aman dan benar mengeluarkan dahak pada bayi di rumah. Simak informasi lengkapnya disini. Cara Aman Mengeluarkan Dahak Si Kecil Cukupi Kebutuhan Cairan Melalui ASI…