
Tanaman Herbal Untuk Vertigo
Bagi kamu yang sudah pernah mengalami vertigo pasti akan merasa tidak nyaman. Kepala akan terasa berputar-putar dan terlihat berat. Kondisi ini bisa muncul dalam hitungan menit , jam ataupun bisa juga terjadi dalam beberapa hari. ....